Coba sekarang kita lihat tanda-tanda alam di batang pohon yang masih hidup.
1. Anda tentu tahu yang namanya lumut kaaaannnn.....?
2. Disetiap pohon pasti ada bagian tertentu yang ditumbuhi lumut
3. Lumut sejenis tumbuhan yang menempel tipis dibatang pohon berwarna hijau, yang berbeda dengan kulit dibatang pohon tersebut.
4. Coba anda perhatikan dengan seksama batang pohon disekitar anda..... oke sudah ? perhatikan !
5. Lumut yang tumbuh itu menhadap ke TIMUR
6. Lumut itu hidup dan berkembang karena terkena sinar matahari pagi.
Nah itulah salah satu tanda-tanda alam yang tidak pernah berbohong di hutan lebat atau disekitar kita.
Apabila kita dalam hutan sudah kebingungan, maka lihatlah pohon disekitar itu. Lumut yang tumbuh menghadap ke arah Timur. Sekarang tinggal mencari arah kemana kita harus keluar dari hutan itu setelah mengetahui arah Timur.
Semoga bermanfaat buat kita semua.
Tanjung Redeb Berau 20 April 2018
Tanggal 21 April Hari Kartini
SELAMAT HARI KARTINI
Tidak ada komentar:
Posting Komentar